MEMBUAT ACCOUNT PAYPAL MENGGUNAKAN REKENING BANK LOKAL

Posted on 23.03 by jailisenk

Bagi anda yang ingin berbisnis/mengikuti program PTC atau program yg mendatangkan dollar lainya tentu anda harus mempunyai account prabayar online(atau apalah namanya)s eperti paypal,alertpay dll,tp untuk membuat account tersebut anda harus mempunyai kartu kredit/virtual credit card,trus bagaimana jika tidak punya?disini permasalahanya,,
tp sekarang anda tidak usah khawatir karna sekarang anda bisa verifikasi account anda menggunakan rekening bank lokal(misalnya BRI,BNI,dll) itu bukti kepercayaan paypal terhadap bank indonesia,trs bagaimana caranya?simak di bawah ini:

1.buka situs paypal www.paypal.com

2.klik signup trs(jangan lupa bahasanya di ubah supaya mudah membacanya) nanti anda akan disuruh milih jenis akunt anda:
- pribadi(bagi pribadi yang hanya ingin belanja online saja)
- primer(bagi pribadi yang ingin membeli dan menjual online)
- bisnis(bagi pedagang yang ingin menggunakan nama kelompok atau perusahaan)

3.pilih salah satu sesuai keinginan anda dan klik mulai

4.isi formulirnya sesuai data diri anda yang sebenarnya,ini berguna untuk memudahkan anda di masa depan catatan: utk kolom tanggal lahir format isiannya BULAN/TANGGAL/TAHUN dan tahunnya harus yg berumur 18 tahun ke atas berarti isi aj TAHUN 1990

5.bagi yang tidak memiliki kartu kredit caranya disitu akan ada tulisan yang dicentang "Hubungkan kartu kredit saya, supaya saya dapat segera mulai berbelanja(dianjurkan)",hilangkan centangnya,

6.setelah formulir di isi klik setuju dan buat rekening(abaikan gambar kartu kredit yang muncul)

7.lansung klik tulisan "MASUK KE REKENING SAYA" atau buka email yang anda gunakan pada registrasi tadi,periksa kotak surat dan anda akan melihat ada surat masuk dari paypal.

8.buka surat tersebut dan klik pada link atau tulisan "HUBUNGKAN KARTU ANDA"

9.setelah itu anda akan diminta untuk mengisi 2 buah pertanyaan keamanan,pilih dan jawab pertanyaanya(cara yang sama seperti bikin email atau mendaftar di situs lainya)
lalu klik kirimkan.

10.setelah tampilan baru muncul klik "MASUK KE REKENING SAYA" masukan email dan pwsd anda

11.setelah login berhasil anda akan melihat tabel dan saldo paypal anda $0,00 USD tapi jangan senang dulu karena anda juga akan melihat status akunt anda belum terverifikasi,jadi klik dapatkan verifikasi akun

12.pilih menggunakan rekening bank,isi formulir dan jangan lupa gunakan nama yang sama dengan rekening bank anda karena apabila tidak anda akan dikenakan potongan RP,50.000 setiap pencairan dana sebesar 1.500.000 ,setelah formulir di isi dan di daftarkan maka paypal akan mengirim transaksi/kode sejumlah uang kerekening anda tp jumlahnya sangat sedikit,nah jumlah transaksi itulah nanti yang harus anda masukan ke akun paypal anda sebagai bukti bahwa anda pemilik sah rekening tsb.

12.jadi selanjutnya anda tinggal pergi ke bank dan cek berapa jumlah transaksi yang masuk ke rekening anda(klw pengalaman saya dulu,yg masuk kerekening saya ada 2x transaksi berjumlah 14 dan 9 rupiah)

13.jika jumlahnya sudah dapat anda tinggal masuk ke akun paypal anda dan masukan jumlah tersebut pada verifikasi akun.

15.jika benar maka anda tinggal tunggu beberapa saat dan SELAMAT AKUN ANDA SUDAH TERVERIFIKASI.

NB:jangan mencoba menebak2 jumlah yang dimasukan ke rekening anda karena itu bisa menyebabkan rekening anda tidak bisa didaftarkan ke paypal lagi.

2 Response to "MEMBUAT ACCOUNT PAYPAL MENGGUNAKAN REKENING BANK LOKAL"

.
gravatar
Unknown Says....

hello...
saya mau tanya nih. setiap saya akan verifikasikan akun paypal, selalu muncul laman verikasi kartu kredit. kalo tdk di isi, maka akan ada perintah "kesalahan". so, apa yang harus saya lakukan?

.
gravatar
Anonim Says....

kalau umur masih 17 th itu diundurin 1 tahun (tidak sama dengan tgl lahir di bank) gmana?

Leave A Reply